PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PONDOK PESANTREN
LATAR BELAKANG Pendiikan merupakan pilar bangsa yang utama dalam pembangunan suatu bangsa,oleh karena itu suatu keniscayaan pembangunan suatu bangsa tanpa pendidkan ,dan kemajuan bangsa pasti dilihat dari pendidkan di suatu bangsa tersebut. Pembangunan pendidiksn merupakan amanat pembukaan UUD 45 yang menyatakan bahwa pendirian Negara republic Indonesia antara lain adalah untuk mencerdaskan kehidupan bangsa , maka dalam UUD NO 20 tahun 2003 menyebutkan salah satu fungsi pendidkan nasional adalah untuk mengembangkan kemampuan dan membentuk watak dan peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Tetapi pada kenyataannya pendidkan di Indonesia sekarang tidak seperti yang diharapkan pada UUD ,masih banyak para pejabat Negara yang tidak bermoral, banyak yang korupsi bahkan sekarang korupsi sudah menjadi sebuah tradisi di berbagai tempat ,dan juga anak sekolah banyak yang tawuran ,pemerkosaan dll, Bangasa Indonesia ini sedang mengalami k